Kiat Menyusun Penulisan Yang Menarik
Menulis itu Bukan sekedar ide bagus, berawal dari keresahan, sebagai kebutuhan bukan hiburan waktu luang
Menulis membutuhkan keterampilan, dan keterampilan itu bisa dipelajari. Karena dalam menulis itu
5% Keberuntungan
5% Bakat
90% Kerja Keras!
Selama kita ikhlas, ini adalah investasi akhirat kita.
Latihan menulis termudah adalah menulis pengalaman sendiri. Karena pengalaman merupakan kekayaan, khas, Cuma diri kita sendiri yang
mengalaminya.
Narasumber : Asma Nadia (Novelis Best Seller di Indonesia)
#PembaTIK2020
#RumahBelajar
#PembaTIKlevel4jawatimur
#pusdatinkemendikbud
0 Komentar